Kesatuan Komunitas Tritunggal Perayaan Paska dan perayaan Pentekosta melengkapi kita agar dapat hidup sebagai “orang baru” yang dilahirakan dari air dan Roh Kudus. Kita adalah orang yang yakin akan Kasih Allah bagi kita sehingga sungguh dipanggil dan ada anak Allah, maka siapa yang membalas kasih Allah harus saling mengasihi. Jadi kita adalah kesatuan putra putri Allah yang saling mengasihi seperti Bapa mengasihi kita, dalam Putra yang memberi diri untuk menebus kita dan menganugerahi … [Read more...]
Archives for May 2018
Warta Paroki 13 Mei 2018
HARI KOMUNIKASI SEDUNIA Hari Komunikasi Sedunia Tahun ini jatuh pada tanggal 13 Mei 2018. Dan Pesan Bapa Suci Fransiskus untuk kita semua adalah“Kebenaran itu akan memerdekakan kamu”(Yoh.8:32) Bapa Suci ingin mengajak kita semuauntuk memberi perhatian tentang Berita Palsu dan Jurnalisme Perdamaian. Kita bersyukur bahwa dengan kemajuan teknologikomunikasi berkembang begitu pesat sehingga memudahkan kita untuk mengakses berbagai macam informasi yang dibutuhkan.Namun, kita juga dituntut untuk … [Read more...]
Warta Paroki 6 Mei 2018
Kesatuan Yang Menakjuban Dan Membahagiakan Dalam suasana masa Paskah kita membaca dan merenungkan kata-kata perpisahan Yesus, seperti dicatat oleh Injil Yohanes. Telah dihayati pernyataan “Akulah pokok ... dan kamulah cabangnya...” dan pada minggu ini kita diajak lebih ke dalam untuk menghayati kesatua mulia dengan pribadi-pribadi Allah yang mebuat kita terpukau dalam kontemplasi keadaan kita dalam relasi dengan Yesus: “Aku telah memberitahukan kepada kamu segala sesuatu yang telah … [Read more...]
